Tinjauan Keakuratan Kode Diagnosis Utama Underlying Cause of Death (UCOD) Berdasarkan ICD-10 di RS Panti Waluyo Surakarta Tahun 2019-2021

ARDHI, PRADITYA BAYU (2022) Tinjauan Keakuratan Kode Diagnosis Utama Underlying Cause of Death (UCOD) Berdasarkan ICD-10 di RS Panti Waluyo Surakarta Tahun 2019-2021. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.

[thumbnail of Cover dan Abstrak.pdf] Text
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (319kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (277kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (443kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (7MB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (122kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (35kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (448kB)
[thumbnail of Artikel Publikasi.pdf] Text
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (616kB)

Abstract

PRADITYA BAYU ARDHI
Tinjauan Keakuratan Kode Diagnosis Berdasarkan ICD-10 Pada Kasus Pasien Meninggal Di Rumah Sakit Panti Waluyo Surakarta tahun 2019-2021.
Rumah Sakit Panti Waluyo merupan Rumah Sakit swasta tipe C yang ada di kota Solo. Berdasarkan Survei pendahuluan. Berdasarkan survey awal yang dilakukan di Rumah Sakit Panti Waluyo Surakarta pada rekam medis pasien meninggal sebesar 40% dan keakuratan sebesar 60%. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keakuratan kode pasien meninggal pada rekam medis pasien meninggal di Rumah Sakit Panti Waluyo Suratakarta tahun 2019-2021.
Metode dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan restrospektif, pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Populasi penelitian sebanyak 562 dokumen rekam medis dokumen rekam medis pasien meninggal dan diperoleh sampel menggunakan rumus slovin sebanyak 85 dokumen rekam medis. Instrumen penelitian berupa pedoman observasi dan pedoman wawancara, ICD-10 dan checklist. Pengolahan data dengan collecting, editing, coding, tabulasi dan penyajian data. Analisis dilaksanakan secara deskriptif.
Hasil penelitian terhadap keakuratan kode diagnosis Berdasarkan ICD-10 Pada Kasus Pasien Meninggal Di Rumah Sakit Panti Waluyo tahun2019-2021 adalah keakuratan sebesar 59 dokumen dengan persentase 69,42% dan ketidakakuratan sebesar 26 dokumen dengan persentase 30,58%. Ketidakakuratan diklasifikasikan menjadi 3 yaitu salah kode sebesar 17 dokumen dengan persentase 65,38% dan salah dalam pemilihan karakter keempat sebesar 4 dokumen dengan persentase 15,38% dan tidak dikode sebesar 5 dokumen dengan persentase 19,24%. Faktor yang mempengaruhi keakuratan dan ketidakakuratan kode yaitu dokter dan coder.
Kaekuratan kode diagnosis pasien meninggal tergolong masih rendah. Sebaiknya pihak rumah sakit melalui komite medic melakukan sosialisasi terhadap tenaga medis (dokter) untuk mengisi berkas rekam medis secara jelas agar mudah dibaca dan dimengerti dehingga menghasilkan kode yang akurat. Dan dibuatkan SPO untuk pengkodean sebab dasar kematian.

Kata Kunci : Keakuratan kode, ICD-10
Kepustakaan : 20 (2006-2019)

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Keakuratan kode, ICD-10
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 - Rekam Medis dan Informatika
SWORD Depositor: Perpustakaan Fikes
Depositing User: Perpustakaan Fikes
Date Deposited: 13 Oct 2022 03:30
Last Modified: 13 Oct 2022 03:30
URI: https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/1280

Actions (login required)

View Item
View Item