WARSITO, WARSITO (2023) PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI TRACER STUDI BERBASIS APLIKASI ANDROID DAN WEB DI SMK NEGERI 3 SUKOHARJO. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (335kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (248kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (308kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (4MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (213kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (47kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (472kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (829kB)
Abstract
Aplikasi Tracer Study berbasis Mobile di SMK Negeri 3 Sukoharjo
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 3 Sukoharjo merupakan SMK terpadu di Sukoharjo, memiliki 5 (lima) jurusan yakni; Teknik Kendaraan Ringan (TKR), Perhotelan, Akuntansi dan keuangan lembaga (AKL), Pemasaran, dan Tata boga. Sejak tahun 2007 telah meluluskan sejumlah 1.421 Siswa/i sampai sekarang yang tersebar diberbagai daerah dan bidang kerja.
Untuk mengukur mutu dan kualitas baik output maupun outcome dari lulusan yang terserap di dunia kerja (industri) maka sangat perlu dilakukan pelacakan alumni yang dalam hal ini sering disebut dengan Tracer Study. Proses pelacakan yang selama ini dilakukan dirasakan masih belum maksimal dikarenakan beberapa kendala seperti : waktu yang kurang efektif, masih terdapatnya data yang terpecah-pecah, biaya yang dikeluarkan cukup tinggi, serta membutuhkan waktu yang cukup lama untuk untuk mendapatkan respon umpan balik (fedtback).
Oleh karena hal tersebut, maka penulis berupaya untuk melakukan penelitian langsung di SMK Negeri 3 Sukoharjo untuk membantu pihak sekolah dalam proses pelacakan alumni (Tracer Study) yang bisa dilakukan secara cepat dan efisien, maka penulis mencoba membuat sebuah Aplikasi yang dapat membantu melakukan record data yang diberi nama Aplikasi Tracer Study berbasis Mobile.
Dengan adanya sistem Aplikasi Tracer Study berbasis mobile yang baru ini diharapkan akan lebih memudahkan admin dalam proses pelacakan alumni yang dilakukan karena data yang masuk akan ter-record secara otomatis dalam database sistem, demikian pula user akan banyak mendapatkan informasi yang up to date dari admin. Aplikasi Tracer Study berbasis mobile ini dirancang memiliki 3 (tiga) hak akses yaitu user, kepala sekolah, dan admin.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Aplikasi, aplikasi mobile, pelacakan alumni, tracer study |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > S1 - Teknik Informatika |
SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikom |
Depositing User: | Perpustakaan Fikom |
Date Deposited: | 08 Jan 2024 01:21 |
Last Modified: | 08 Jan 2024 01:21 |
URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/1787 |