ANGGRAENI, DYAH MAHARSI DENA (2023) Rancang Bangun E-Commerce di Toko Out Door Second Brand Kartasura. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (439kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (241kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (419kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (10MB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (241kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (33kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (410kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (747kB)
Abstract
Toko Out Door Second Brand Kartasura merupakan sebuah toko yang bergerak di bidang penjualan produk pakaian bekas bermerek dengan harga miring. Toko Out Door Second Brand Kartasura dalam pembuatan laporan bulanan dan pencatatan stok barang masih dilakukan secara manual. Oleh karena itu karyawan menggunakan kalkulator untuk menghitung hasil penjualan per hari sampai satu bulan. Hal tersebut memakan banyak waktu sehingga sering terjadi keterlambatan dalam pembuatan laporan yang kemudian akan diserahkan ke pemilik toko. Untuk pencatatan stok masih ditulis di buku besar, dalam hal ini kegiatan operasional toko menjadi kurang efisien karena jika ada pelanggan menayakan stok produk karyawan harus mencari satu persatu di buku .
Dari permasalahan di atas tujuan dari penelitian ini yaitu merancang dan membangun E-Commerce supaya semua proses transaksi penjualan maupun pembuatan laporan bulanan sudah terkomputerisasi, memudahkan pelanggan untuk mengetahui stok produk secara online tanpa harus datang ke toko lalu menanyakan stok produk ke karyawan. Dalam penelitian ini metode yang digunakan peneliti terbagi menjadi dua, yang pertama metode pengambilan data terdiri dari observasi, wawancara dan studi kepustakaan. Metode yang kedua yaitu pengembangan sistem dengan metode waterfall. Selain kedua metode tersebut, penulis melakukan pengujian sistem menggunakan blackbox testing.
Kesimpulan dari aplikasi e-commerce yang dirancang ini mempunyai kelebihan fitur yaitu sistem ini sudah menggunakan metode pembayaan payment gateway, yang mana metode pembayaran ini memberikan kenyamanan serta kemudahan dalam melakukan pembayaran tanpa adanya biaya admin pembayaran.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | E-Commerce, Waterfall, PHP |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > S1 - Sistem Informasi |
SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikom |
Depositing User: | Perpustakaan Fikom |
Date Deposited: | 05 Jan 2024 02:37 |
Last Modified: | 05 Jan 2024 02:37 |
URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/2146 |