WAKTU TUNGGU PELAYANAN PASIEN RAWAT JALAN DI KLINIK ARY FARMA TAHUN 2023

PRIHANDARI, LISTIYANI PUJI (2023) WAKTU TUNGGU PELAYANAN PASIEN RAWAT JALAN DI KLINIK ARY FARMA TAHUN 2023. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.

[thumbnail of Cover dan Abstrak.pdf] Text
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (590kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (398kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (224kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (170kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (40kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (362kB)
[thumbnail of Artikel Publikasi.pdf] Text
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (771kB)

Abstract

ABSTRAK

LISTIYANI PUJI PRIHANDARI
Waktu Tunggu Pelayanan Pasien Rawat Jalan di Klinik Ary Farma Tahun 2023
Pada bulan Januari 2023 di Klinik Ary Farma dari 10 pasien rawat jalan di poli umum yang ditinjau dari waktu tunggu pasien rawat jalan, untuk pasien yang dilayani cepat sebesar 60% dan pasien yang di layani lambat 40%. Faktor yang mempengaruhi lama nya wakut tunggu pasien yaitu kurang nya kesadaran pasien akan pentingnya membawa kartu berobat dan lama nya konsultasi pasien dikarenakan pasien poli umum jadi setiap pasien berbeda beda lama waktu konsultasinya.
Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Dengan populasi pasien rawat jalan Klinik Ary Farma, untuk pengambilan sampel menggunakan rumus slovin. Instrumen pada penelitian ini adalah pedoman wawancara, pedoman observasi, alat bantu hitung dan alat tulis.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa waktu tunggu pelayanan pasien rawat jalan di Klinik Ary Farma yang di kategorikan cepat yang kurang dari 60 menit sebanyak 70 pasien sedangkan jumlah pasien dengan waktu tunggu yang di kategorikan lambat yang lebih dari 60 menit sebanyak 30 pasien. Faktor yang mempengaruhi lama waktu tunggu pasien rawat jalan poli umum di Klinik Ary Farma adalah keterbatassan petugas pendaftaran dan komputer yang digunakan ketika tidak tersambung internet aplikasi BPJS tidak bisa diakses.
Kesimpulan dalam penelitian ini diperoleh waktu tunggu pelayanan pasien rawat jalan di Klinik Ary Farma masih tergolong lambat, standar waktu tunggu pelayanan pasien rawat jalan adalah kurang dari 60 menit dari pasien mendaftar sampai pasien dilayani oleh dokter.

Kata Kunci : Waktu Tunggu, Pelayanan Rawat Jalan, Kualitas Pelayanan.
Kepustakaan : 13 (2006-2022).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Waktu Tunggu, Pelayanan Rawat Jalan, Kualitas Pelayanan. Kepustakaan : 13 (2006-2022).
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 - Rekam Medis dan Informatika
SWORD Depositor: Perpustakaan Fikes
Depositing User: Perpustakaan Fikes
Date Deposited: 25 Oct 2023 08:15
Last Modified: 25 Oct 2023 08:15
URI: https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/2542

Actions (login required)

View Item
View Item