SEJATI, SITI LAILA UTARI (2024) Desain Dan Studi Docking Molekular ADME-TOKSISITAS Senyawa Komposisi Minyak Essensial Kayu Putih (Eucalyptus camaldulensis Dehnh) Sebagai Inhibitor a-Amylase dan a-Glukosidase. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (537kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (443kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (255kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (7MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (5MB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (270kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (44kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (464kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (502kB)
Abstract
Senyawa komposisi minyak essensial kayu putih (Eucalyptus camaldulensis Dehnh.) telah dilaporkan sebagai inhibitor a-amylase dan a-glukosidase secara in vitro untuk antidiabetes. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola interaksi dan energi bebas ikatan antara senyawa komposisi minyak essensial kayu putih (Eucalyptus camaldulensis Dehnh.) pada enzim a-amylase dan a-glukosidase serta prediksi (ADME) dan toksisitas. Metode penelitian ini adalah metode komputasi docking molekular
Terdapat pola interaksi pada Senyawa 5-Amino-4-cyano-3-(4-ethyllaminobutyl) pyrazole dari makromolekul target enzyme a-amylase yaitu ikatan hidrogen asam amino Glu A: 233 dan Asp A: 300, dan Asp A: 197 dan a-glukosidase yaitu ikatan hidrogen Asn A: 797, dan Asn A: 496. Tidak terdapat hubungan antara energi bebas ikatan dengan senyawa komposisi minyak essensial kayu putih (Eucalyptus camaldulensis Dehnh.) dengan sisi pengikatan enzim. Hasil uji ADME diketahui memenuhi Aturan Lima Lipinski. Senyawa komposisi minyak essensial kayu putih tidak bersifat karsinogenik dan mutagenic dan diprediksi aman digunakan, kecuali senyawa 5-Amino-4-cyan0-3-(4-ethyllaminobutyl) pyrazole. Desain senyawa baru 3-(4-(ethylamino)butyl)-5-hydroxy-1H-pyrazole-4-carbonitrile menunjukkan adanya penurunan energi bebas ikatan (Gbind) pada enzyme a-amylase dengan profil ADME yang tetap dan parameter toksisitas yang lebih aman.
Kesimpulannya Senyawa komposisi minyak essensial kayu putih (Eucalyptus camaldulensis Dehnh.) berpotensi sebagai kandidat sediaan oral antidiabetes dan inhibitor enzyme a-amylase dan a-glukosidase
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Docking molekular, inhibitor enzyme a-amylase dan a-glukosidase, Senyawa Komposisi Minyak Essensial Kayu Putih (Eucalyptus camaldulensis Dehnh.) |
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 - Farmasi |
SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikes |
Depositing User: | Perpustakaan Fikes |
Date Deposited: | 26 Sep 2024 07:58 |
Last Modified: | 26 Sep 2024 07:58 |
URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/2810 |