Rancang Bangun Sistem Inventaris Gudang Pada PT Mitra Kasih Perkasa Berbasis Web

Setiawan, Jodi Apri (2024) Rancang Bangun Sistem Inventaris Gudang Pada PT Mitra Kasih Perkasa Berbasis Web. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.

[thumbnail of Cover dan Abstrak.pdf] Text
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (458kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (346kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (36kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (358kB)
[thumbnail of Artikel Publikasi.pdf] Text
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (446kB)

Abstract

PT Mitra Kasih Perkasa merupakan suatu perusahaan dengan fokus linear pada perdagangan sistem digital khususnya e-parking. Dalam proses pengelolaan inventaris bisnisnya masih dilakukan pencatatan manual. Hal ini menjadi kendala bagi tim gudang dikarenakan perusahaan ini semakin berkembang sehingga inventaris instalasi maupun stok produk semakin bertambah jumlah yang mengakibatkan tidak efisiennya tim gudang.
Dalam proses penelitiannya, dilakukan pengumpulan data melalui observasi secara langsung terhadap proses bisnis pengelolaan inventaris hingga implementasi instalasi e-parking di lapangan. Hal ini menjadi nilai plus terhadap akurasi data. Tak hanya itu, data yang digunakan juga melalui sumber eksternal seperti studi literatur terhadap penelitian yang serupa. Dengan dua poin pengumpulan data ini dapat menjadi referensi peneliti dalam melakukan pengembangan sistem yang sesuai dengan kebutuhan pengguna.
Menggunakan waterfall sistem Inventaris Gudang berbasis website ini dikembangkan. Dengan memiliki 2 hak akses admin dan manajer yang memiliki fitur mengelola jenis barang, mengelola barang, mengelola barang masuk dan keluar serta manajemen customer. Didukung dengan pengujian blackbox, didapati bahwa sistem berkategori baik dan dapat digunakan sehingga sistem yang dikembangkan ini dapat menjadi jalan keluar bagi permasalahan dalam pengelolaan inventaris gudang PT Mitra Kasih Perkasa.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Inventaris, Gudang, Sistem Informasi
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > S1 - Sistem Informasi
SWORD Depositor: Perpustakaan Fikom
Depositing User: Perpustakaan Fikom
Date Deposited: 04 Oct 2024 01:43
Last Modified: 04 Oct 2024 01:43
URI: https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/2898

Actions (login required)

View Item
View Item