Fatikhah, Tariska Zidny (2024) ANALISIS SENTIMEN ULASAN MIE GACOAN SOLO VETERAN DI GOOGLE MAPS MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (579kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (424kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (345kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (6MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (984kB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (206kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (47kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (390kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (511kB)
Abstract
Di antara banyak restoran yang ada, Mie Gacoan telah hadir sebagai salah satu restoran cepat saji berkonsep kekinian dan juga harganya yang sangat terjangkau membuat Mie Gacoan dengan mudah diterima dan sangat diminati di berbagai kalangan, terutama pada kalangan remaja. Keberhasilan Mie Gacoan dalam menarik minat konsumen membuat restoran ini mendapatkan banyak perhatian dan ulasan dari masyarakat, salah satunya yaitu cabang Mie Gacoan Solo Veteran, tidak sedikit masyarakat yang meninggalkan penilaian terhadap restoran tersebut. Pada ulasan tersebut, tentunya opini yang muncul akan sangat beragam dan bervariasi. Setiap konsumen memiliki pandangan dan pengalaman yang berbeda. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sentimen ulasan atau mengklasifikasikan ulasan pelanggan Mie Gacoan Solo Veteran ke dalam beberapa kategori, dimana dalam penelitian ini berupa kategori positif dan negatif menggunakan algoritma Naive Bayes.
Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem adalah metode Prototype. Penggambaran sistem menggunakan workflow, flowchart, activity diagram, dan use case diagram. Dalam implementasi sistem menghasilkan 5 menu, yaitu menu home, menu dataset, menu preprocessing, menu akurasi model, dan menu prediksi. Hasil pengujian sistem menunjukkan nilai persentase sebesar 90%. Maka, berdasarkan dari hasil pengujian tersebut bahwa metode Naive Bayes merupakan metode yang baik baik dalam pengklasifikasian terhadap ulasan Mie Gacoan Solo Veteran.
https://journal.unilak.ac.id/index.php/zn/authorDashboard/submission/21194
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Analisis Sentimen, Naive bayes, Google Maps, Python, Mie Gacoan |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > S1 - Teknik Informatika |
SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikom |
Depositing User: | Perpustakaan Fikom |
Date Deposited: | 16 Oct 2024 01:53 |
Last Modified: | 16 Oct 2024 01:53 |
URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/2985 |