PENGARUH E-SERVICE QUALITY, LAYANAN CASH ON DELIVERY, GAYA HIDUP TERHADAP PERILAKU IMPULSE BUYING DAN JENIS KELAMIN SEBAGAI MODERASI (STUDI KASUS MARKET PLACE SHOPEE)

GUNAWAN, ANITA KARLINA (2024) PENGARUH E-SERVICE QUALITY, LAYANAN CASH ON DELIVERY, GAYA HIDUP TERHADAP PERILAKU IMPULSE BUYING DAN JENIS KELAMIN SEBAGAI MODERASI (STUDI KASUS MARKET PLACE SHOPEE). Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.

[thumbnail of Cover dan Abstrak.pdf] Text
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (459kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (462kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (454kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (236kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (42kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (486kB)
[thumbnail of Artikel Publikasi.pdf] Text
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (788kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengaruh e-service quality dan layanan cash on delivery terhadap perilaku pembelian impulsif dengan gaya hidup sebagai variabel moderasi. Data responden 96 orang di dapatkan dari formulasi Chohran. Metode yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan sistem pengukuran skala likert Penelitian ini memberikan wawasan mendalam tentang faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku belanja online di platform Shopee. Di dapat dari variabel E-Service Quality, Cash On Deliver terhadap perilaku Impulse Buying dan Gaya Hidup Sebagai variabel Moderasi. Hasil penelitian menjelaskan bahwa pengaruh (1) E-Service Quality berpengaruh signifikan terhadap Impulse Buying. Menurut dari t hitung serta signifikan, variabel E-Service Quality mempunyai sekor t hitung lebih dari t tabel sebanyak (2,480 lebih dari 1,66140), pada angka signifikansi 0,000 lebih dari 0,05. (2) Cash On Delivery tidak berpengaruh signifikan terhadap Impulse Buying. Di buktikan melalui uji t yang menjelaskan nilai t hitung t tabel (-975 lebih dari 1,66140) dan tingkat signifikansi (0,332 lebih dari 0,05). (3) Gaya Hidup Tidak memperkuat hubungan E-Service Quality terhadap Impulse Buying. Dibutikan melalui uji t yang menjelaskan nilai t hitung t tabel (0,083 kurang dari 1,66159) dan tingkat signifikansi (0,934lebih dari0,05). Gaya Hidup Tidak memperkuat hubungan Cash On Delivery terhadap Impulse Buying. Dibutikan melalui uji t yang menjelaskan nilai t hitung t tabel (-0,950 kurang dari 1,66159) dan tingkat signifikansi (0,344 lebih dari 0,05).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: E-Service Quality, Cash On Delivery, perilaku Impulse Buying, E-commerce, Shopee
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Hukum dan Bisnis > S1 - Manajemen
SWORD Depositor: Perpustakaan Fhb
Depositing User: Perpustakaan Fhb
Date Deposited: 03 Dec 2024 02:41
Last Modified: 03 Dec 2024 02:41
URI: https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/3506

Actions (login required)

View Item
View Item