SUSILOWATI, SHEILLA (2025) Hubungan Ketepatan Penulisan Terminologi Medis Dengan Keakuratan Kode Diagnosis Kasus Respiratory Pada Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Umum Mitra Pedan Tahun 2022. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (499kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (387kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (209kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (9MB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (259kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (44kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (320kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (402kB)
Abstract
ABSTRAK
SHEILLA SUSILOWATI
Hubungan Ketepatan Penulisan Terminologi Medis Dengan Keakuratan Kode Diagnosis Kasus Respiratory Pada Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit Umum Mitra Pedan Tahun 2022
Ketepatan penulisan terminologi medis diperlukan agar mendapatkan kode diagnosis yang akurat. Keakuratan adalah pengkodean yang benar, lengkap dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Berdasarkan hasil studi pendahuluan terhadap 10 dokumen rekam medis pasien rawat inap diagnosis kasus respiratory yang dilakukan di Rumah Sakit Umum Mitra Pedan Tahun 2022 didapatkan 60persen ketidaktepatan terminologi medis dan 40persen ketidakakuratan kode diagnosis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan ketepatan penulisan terminologi medis dengan keakuratan kode diagnosis kasus respiratory pada pasien rawat inap di Rumah Sakit Umum Mitra Pedan Tahun 2022.
Penelitian ini yaitu analitik dengan pendekatan retrospektif. Jumlah sampel yang digunakan yaitu 229 dokumen dengan tehnik proportionate stratified random sampling. Instrument penelitian berupa pedoman observasi, pedoman wawancara, checklist, dan ICD 10. Penggelolaan data dengan editing, coding, classification, tabulasi, cleaning, dan penyajian data. Analisis menggunakan univariate dan bivariate.
Ketepatan penulisan diagnosis pada kasus respiratory yang tepat sebanyak 140 dokumen (61persen) lebih besar daripada yang tidak tepat sebanyak 89 dokumen (39persen). Untuk keakuratan kode diagnosis kasus respiratory yang akurat sebanyak 195 dokumen (85persen) lebih besar daripada yang tidak akurat sebanyak 34 dokumen (15persen). Data diolah dengan uji statistik Chi-Square menggunakan SPSS nilai pkurangdari0,149 sehingga pkurangdari0,05.
Kesimpulannya yaitu H0 diterima dan Ha ditolak, serta dari hasil uji statistik dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat hubungan antara ketepatan penulisan terminologi medis dengan keakuratan kode diagnosis kasus respiratory di Rumah Sakit Umum Mitra Pedan Tahun 2022. Dalam penulisan terminologi medis diagnosis kasus respiratory sebaiknya tidak menggunakan singkatan, apabila menggunakan singkatan harus sesuai dengan kebijakan yang ada di rumah sakit dan sesuai dengan ICD 10
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Ketepatan Penulisan Terminologi Medis, Keakuratan Kode, Diagnosis Respiratory |
| Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
| Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 - Rekam Medis dan Informatika |
| SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikes |
| Depositing User: | Perpustakaan Fikes |
| Date Deposited: | 30 Dec 2025 08:05 |
| Last Modified: | 30 Dec 2025 08:05 |
| URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/4917 |

