ASTUTI, INTAN PUJI (2022) Penerapan Terapi Buteyko terhadap Penurunan Pernapasan pada Pasien Asma Di Dusun Suru Kulon, Desa Minggarharjo, Kecamtan Eromoko, Kabupaten Wonogiri. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (465kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (389kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (457kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (4MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (3MB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (172kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (46kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (385kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (353kB)
Abstract
PENERAPAN TERAPI BUTEYKO TERHADAP PENURUNAN PERNAPASAN PADA PASIEN ASMA DI DUSUN SURU KULON DESA MINGGARHARJO KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI
Oleh : Intan Puji Astuti
Latar Belakang: Asma Bronkhial merupakan salah satu penyakit saluran pernapasan yang banyak dijumpai di masyarakat. Saluran pernapasan tersebut bereaksi mengalami penyempitan dan menghalangi udara yang masuk sampai menimbulkan manifestasi klinis sehingga muncu masalah salah satunya ketidakefektifan pola napas. Terapi pernapasan buteyko membantu penderita mengontrol pernapasan, mengurangi sesak napas, dan mengurangi gejala dan keparahan asma. Tujuan: mampu menerapkan pemberian intervensi terapi buteyko terhadap penurunan pernafasan pada lasien asma.
Metode Penelitian: ini menggunakan metode studi kasus dengan pendekatan proses keperawatan meliputi wawancara, observasi, dan pendokumentasian yang diambil dari catatan asuhan keperawatan. Responden pada kasus ini dilakukan pada 1 pasien asma dengan masalah ketidakefektifan pola napas.
Hasil : dari studi kasus penulis mendapatkan diagnose keperawatan pada pasien ketidakefektifan pola napas berhubungan dengan hiperventilasi. Tindakan keperawatan yang dilakukan adalah pemberian terapi pernapasan buteyko. Evaluasi menunjukkan sebelum diberikan teknik pernapasan buteyko pada hari pertama didapat hasil frekuensi pernapasan: 30x/menit, setelah 3 hari diberikan terapi pernapasan buteyko frekuensi pernapasan turun menjadi 24x/menit. Kesimpulan : bantuan ventilasi dengan terapi pernapasan buteyko efektif dalam meningkatkan status pernapasan pada asuhan keperawatan asma, tetapi perlu mempertahanakan intervensi dengan terapi pernapasan buteyko untuk mencapai kriteria hasil yang maksimal.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci : asma bronkhial, terapi buteyko |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 - Keperawatan |
SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikes |
Depositing User: | Perpustakaan Fikes |
Date Deposited: | 18 Oct 2022 08:48 |
Last Modified: | 18 Oct 2022 08:48 |
URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/1426 |