MAKHRIFAT, MAKHRIFAT (2023) HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DAN PENGETAHUAN DENGAN STRES PENGASUHAN PADA ORANGTUA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SLB NEGERI KARANGANYAR. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (328kB)
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (496kB)
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (464kB)
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (6MB)
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (164kB)
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (38kB)
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (468kB)
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only
Download (298kB)
Abstract
ABSTRAK
Makhrifat
HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DAN PENGETAHUAN DENGAN STRES PENGASUHAN PADA ORANGTUA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SLB NEGERI KARANGANYAR
Latar Belakang : Anak berkebutuhan khusus (ABK) adalah anak yang memiliki keterlambatan tumbuh kembang dan memiliki pertumbuhan yang berbeda dengan anak normal lainnya, anak berkebutuhan khusus tidak selalu bermakna untuk anak yang memiliki kecacatan psikologinya dan fisik, tetapi istilah anak dengan kondisi berbeda dengan anak pada umumnya dan membutuhkan perlakukan dan pelayanan yang berbeda.
Metode : Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan pendekatan cross-sectional. Kriteria inklusi dan eksklusi dengan populasi 167 orang dan didapatkan sampel dengan menggunakan rumus Krejcien and Morgan dengan hasil 50 orang.
Hasil : hasil uji statistik Spearman’s Rho diperoleh nilai signifikan dari variabel dukungan sosial dengan stres pengasuhan p value 0,176 (p>0,05) dan variabel pengetahuan dengan stres pengasuhan dengan hasil p value 0,694 (p lebihdari 0,05). Yang berarti tidak adanya hubungan antara dukungan sosial dan pengetahuan dengan stres pengasuhan orangtua.
Kesimpulan : Kesimpulan yang didapatkan tidak adanya hubungan antara dukungan sosial dan pengetahuan pada stres pengasuhan yang dilakukan oleh orangtua dengan anak berkebutuhan khusus di sekolah SLB Negeri Karanganyar.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Anak Berkebutuhan Khusus, Dukungan Sosial,Stres Pengasuhan. |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 - Keperawatan |
SWORD Depositor: | Perpustakaan Fikes |
Depositing User: | Perpustakaan Fikes |
Date Deposited: | 18 Oct 2023 07:14 |
Last Modified: | 18 Oct 2023 07:14 |
URI: | https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/2277 |