Asuhan keperawatan pd pasien acute decompensated heart failure terhadap status hemodinamik dengan posisi terapeutik

HANDAYANI, SEPTI ANA TRI (2024) Asuhan keperawatan pd pasien acute decompensated heart failure terhadap status hemodinamik dengan posisi terapeutik. Other thesis, Universitas Duta Bangsa Surakarta.

[thumbnail of Cover dan Abstrak.pdf] Text
Cover dan Abstrak.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (367kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (355kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (293kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (31kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (421kB)
[thumbnail of Artikel Publikasi.pdf] Text
Artikel Publikasi.pdf - Preview
Restricted to Registered users only

Download (539kB)

Abstract

Pendahuluan: ADHF (Acute Decompensated Heart Failure) merupakan gagal jantung akut yang diartikan sebagai serangan yang cepat (rapid onset) dari gejala-gejala akibat fungsi jantung yang tidak normal. Disfungsi ini seperti disfungsi sistolik dan diastolik, abnormalitas irama jantung, atau ketidak seimbangan preload maupun afterload. ADHF adalah serangan baru tanpa kelainan jantung sebelumnya, atau merupakan dekompensasi dari gagal jantung kronik (Chconic Heart Failure) yang telah dialami sebelumnya. ADHF terjadi ketika curah jantung tidak dapat memenuhi kebutuhan metabolisme tubuh. Tujuan : Menerapkan Asuhan Keperawatan pada pasien Acute Decompensated Heart Failure Terhadap Status Hemodinamik Dengan Posisi Terapautik Semi Fowler. Metode: Penelitian ini mengunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Subyek pada penelitian ini adalah pasien yang mempunyai penyakit jantung diruangan ICU RS UNS Surakarta. Sampel penelitian ini adalah pasien yang mengalami Acute Decompensasi Heart Failure di ruangan ICU RS UNS Surakarta dan Instrumen yang digunakan berupa Standar Operasional Prosedur tentang posisi teraupetik dan lembar obsevasi. Hasil: setelah dilakukan Tindakan keperawatan dalam 3x24 jam status hemodinamik teratasi. Kesimpulan: penerapan posisi terapeutik semi fowler yang diberikan pada pasien Acute Decompensated Heart Failure menunjukan peningkatan status hemodinamik setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3x24 jam, dengan hasil TD : 130/75 mmHg, RR : 22x/menit, N : 85 x/menit, S : 36,5 derajat C, SPO2 : 90 persen.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Posisi Terapeutik; Status Hemodinamik; ADHF
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 - Keperawatan
SWORD Depositor: Perpustakaan Fikes
Depositing User: Perpustakaan Fikes
Date Deposited: 15 Oct 2024 07:12
Last Modified: 15 Oct 2024 07:12
URI: https://eprints.udb.ac.id/id/eprint/3012

Actions (login required)

View Item
View Item